Soal Essay Pengelasan Las Listrik Paket 4
1. Jelaskan prinsip kerja dari mesin las busur listrik?
2. Elektroda yang digunakan dalam las listrik dapat dibedakan menjadi 3 jenis, sebutkan?
3. Apakah kelebihan dari mesin las listrik Arus AC dibandingkan Arus DC?
4. Faktor yang mempengaruhi hasil pengelasan salah satunya adalah dari bahan yang digunakan untuk pnegelasan. Jelaskan kenapa pemilihan bahan las dapat mempengaruhi hasil las?
5. Apa saja bahaya yang dapat ditimbulkan saat pengelasan las listrik?
6. Perhatikan gambar dibawah ini. Huruf a yang ditunjuk pada gambar dibawah ini adalah?
7. Sebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi hasil las? (sebutkan 3)
8. Untuk menandai benda kerja dengan memberikan garis pada benda kerja menggunakan alat?
9. Kampuh hasil las berbentuk ramping dan terlalu menonjol keatas seperti yang ditunjukkan seperti gambar dibawah ini dapat disebabkan oleh?
10. Jelaskan arti dari kode E 7024 pada elektroda
Tabel. Selaput/ Fluksi dan Pemakaian Arus
Kode Angka | Jenis Selaput/ Fluksi | Pemakaian Arus |
0 | Selulosa Natrum | DC+ |
1 | Selulosa Kalium | AC,DC+ |
2 | Rutil Natrium | AC,DC- |
3 | Rutil Kalium | AC,DC+ atau - |
4 | Rutil Serbuk Besi | AC,DC+ atau - |
5 | Natrium Hidrogen Rendah | AC,DC+ |
6 | Kalium Hidrogen Rendah | AC,DC+ |
7 | Serbuk Besi Oksidasi Besi | AC,DC+ atau - |
8 | Serbuk Besi Hidrogen Rendah | AC,DC+ |
Belum ada Komentar untuk "Soal Essay Pengelasan Las Listrik Paket 4"
Posting Komentar